4 Tempat Wisata di Pariaman yang Tidak Banyak Diketahui Orang, Ada Pulau Romantis

×

4 Tempat Wisata di Pariaman yang Tidak Banyak Diketahui Orang, Ada Pulau Romantis

Bagikan berita
Kantol Wali Kota Pariaman. (Foto: Pariamankota.go.id)|Salah satu aktivitas warga desa Cubadak Mentawai yang hadirkan adat budaya Silek Anak Nagari (foto: Youtube Desa Cubadak Mentawai)|Penyu dilepas di pantai oleh UPT konservasi Edukasi Wisata Desa Apar (
Kantol Wali Kota Pariaman. (Foto: Pariamankota.go.id)|Salah satu aktivitas warga desa Cubadak Mentawai yang hadirkan adat budaya Silek Anak Nagari (foto: Youtube Desa Cubadak Mentawai)|Penyu dilepas di pantai oleh UPT konservasi Edukasi Wisata Desa Apar (

Suasana dipantai ini sangat tenang dan cocok bagi kamu yang ingin pergi menenangkan pikiran.

Keindahan ini juga didukung oleh keberadaan mercusuar yang menjulang setinggi 40 meter. Para pengunjung pun dapat memanfaatkan mercusuar tersebut untuk melihat keindahan pantai secara keseluruhan.

2. Edukasi Wisata Desa Apar

[caption id="attachment_49665" align="alignnone" width="728"]Penyu dilepas di pantai oleh UPT konservasi Edukasi Wisata Desa Apar (foto: Google Maps/UPT Konservasi Penyu Pariaman) Penyu dilepas di pantai oleh UPT konservasi Edukasi Wisata Desa Apar (foto: Google Maps/UPT Konservasi Penyu Pariaman)[/caption]

Keunikan edukasi yang dihadirkan oleh Desa Apar ini yaitu terdapat budidaya hewan laut Penyu, lokasinya di Kecamatan Pariaman Utara, Kota Pariaman dan beroperasi dari pukul 09.00-18.00 WIB setiap harinya. Kamu bisa menghubungi nomor ponsel 0821-3755-5515 untuk info lebih lanjut.

Fasilitas yang ditawarkan oleh konservasi Unit Pelaksana Teknis (UPT) tersebut adalah edukasi tentang penyu dengan pelayanaan serta pengetahuan lengkap. Bahkan, biaya masuk sekedar melihat-lihat saja gratis.

Untuk pelepasan anak penyu, pengunjung tinggal menghubungi petugas di kantor konservasi dan lakukan pembayaran sejumlah harga untuk diberikan anak penyu 4-6 ekor agar dilepas ke pantai dengan bermain bersama.

Sudah ribuan penggunan Google memberi ulasan di UPT Konservasi Penyu Pariaman tersebut, dengan melampirkan gambar penyu sedang berenang. Penyu sendiri, adalah kura-kura laut yang ditemukan di semua samudra di dunia dan sudah ada sejak akhir zaman yang seusia Dinosaurus.

3. Adat Budaya Desa Cubadak Mentawai

[caption id="attachment_49664" align="alignnone" width="745"]Silek Anak Nagari Salah satu aktivitas warga desa Cubadak Mentawai yang hadirkan adat budaya Silek Anak Nagari (foto: Youtube Desa Cubadak Mentawai)[/caption]

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini