600 Atlet Karate Perebutkan Piala Ketua Forki Sumbar

×

600 Atlet Karate Perebutkan Piala Ketua Forki Sumbar

Bagikan berita
Rapat persiapan Kejuaran Provinsi (Kejurprov) Karate memperebutkan piala Ketua FORKI Sumbar. (Foto: Dok. Istimewa)
Rapat persiapan Kejuaran Provinsi (Kejurprov) Karate memperebutkan piala Ketua FORKI Sumbar. (Foto: Dok. Istimewa)

Hasil kejuaraan ini, kata Alvira, menjadi dasar untuk menetapkan tim inti FORKI Sumbar menghadapi kejuaraan nasional karate, yang bakal dilaksanakan pada 3-6 Oktober mendatang di Kota Padang.

"Kebetulan kami diamanahkan PB FORKI menjadi tuan rumah kejuaraan nasional. Tentu kami serius menggelar Kejurprov ini, sehingga atlet yang bakal diterjunkan di iven kejurnas, indikatornya diambil dari hasil kejuaran ini," kata Wakapolres Padang Panjang tersebut.

Agar penyeleksian atlet yang turun di Kejurnas mendatang bisa maksimal, Pengprov FORKI Sumbar pun membentuk tim monitoring evaluasi (Monev) yang terdiri dari para senior karate.

"Tim Monev ini merekomendasikan atlet yang layak bertanding di kejuaraan nasional. Selain hasil rekomendasi tim monev, para juara Kejurprov juga menjadi pertimbangan dan kans nya besar untuk masuk tim inti di Kejurnas," imbuhnya. (*)

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini