Sementara itu, salah satu tersangka Jefferson menyampaikan pernyataan mengenai perbuatannya. Dia ungkapkan bahwa aksi yang dia lakukan bersama 2 temannya hanya iseng belaka.
"Saya iseng saja, Pak. Saya menyesali perbuatan saya," tutupnya. (*) Editor : Halbert ChaniagoPenembak Misterius di Surabaya Ditangkap, Ngaku Iseng Gunakan Airsoft Gun
