Selain itu, acara ini juga dibersamai oleh anggota KKN Sikucur Timur 2025. Para anggota kelompok tani terlibat aktif dalam diskusi bersama pemateri.
Ketua Kelompok Tani Durian Gaduang Bapak mengatakan bahwa di Nagari Sikucur Timur ini terdapat potensi besar pemanfaatan eco enzym karena banyaknya hasil pertanian seperti buah pepaya yang jumlahnya melimpah yang menghasilkan kulit buah.
"Buah cacat yang tidak bisa lagi dimanfaatkan dapat diterapkan dalam pembuatan eco enzym ini," katanya.
Sosialisasi diikuti dengan antusias oleh kelompok tani. Kegiatan sosialisasi dan pelatihan eco enzym diakhiri sesi foto bersama. (*) Editor : Milna MianaSumber : RILIS