Kemenkes Jamin Kebutuhan Liquid Oxygen, RS Hermina Padang Butuh Oksigen Konsentrator

×

Kemenkes Jamin Kebutuhan Liquid Oxygen, RS Hermina Padang Butuh Oksigen Konsentrator

Bagikan berita
RS Hermina Padang, Jalan Khatib Sulaiman, Padang | Muhammad Mumtaz
RS Hermina Padang, Jalan Khatib Sulaiman, Padang | Muhammad Mumtaz

"Sejauh ini pun kami belum mendapat atau menerima oksigen konsentrator yang disumbangkan untuk Indonesia dari negara tetangga. Kami pun sangat beharap sekali mendapatkan itu sebagai back-up dari kebutuhan oksigen yang butuhkan. Nyaris hingga saat ini kami terus mencari demi kebutuhan pasien Covid-19 di rumah sakit kita," ujar Nanik kepada Halonusa.com.

Saat ini RS Hermina Padang merawat sebanyak 25 pasien Covid-19 dengan kebutuhan oksigen sebanyak 100 tabung dengan kebutuhan per hari 60 liter.

"Kami sangat berharap pemerintah pusat dapat membantu kita, ini harapan kami," kata dr. Nanik. (tan)

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini