Mengalami Penyakit Acute Mountain Sickness (AMS), Ini Tips dan Langkah-Langkah yang Harus Kamu Lakukan 

×

Mengalami Penyakit Acute Mountain Sickness (AMS), Ini Tips dan Langkah-Langkah yang Harus Kamu Lakukan 

Bagikan berita
Mengalami Penyakit Acute Mountain Sickness (AMS) Ini Tips dan Langkah-Langkah yang Harus Kamu Lakukan (Foto:Dok. Telaga Dewi Gn. Singgalang 2.877 Mdpl Ade Yuandha/Halonusa)
Mengalami Penyakit Acute Mountain Sickness (AMS) Ini Tips dan Langkah-Langkah yang Harus Kamu Lakukan (Foto:Dok. Telaga Dewi Gn. Singgalang 2.877 Mdpl Ade Yuandha/Halonusa)

Obat untuk mengurangi efek mual dan muntah dengan memblokir zat alami tertentu dalam tubuh.

Acetazolamide

Obat untuk pencegahan gejala AMS dan melancarkan pernapasan sebelum naik gunung.

Efek samping obat ini membuat lebih sering buang air kecil, sehingga disarankan untuk banyak minum air.

Dexamethasone

Obat tambahan untuk membantu mengurangi gejala AMS dan mencegah edema di otak.

Jika tersedia, berikan oksigen tambahan apabila gejala yang dirasakan berat.

Hal ini sekaligus bisa membantu melancarkan pernapasan penderita. Pemberian oksigen bisa dihentikan saat mencapai lokasi yang lebih rendah dan gejala mulai membaik.

Konsultasikan terlebih dahulu dengan dokter kamu mengenai perlu tidaknya penggunaan obat-obatan di atas dan berapa dosis yang dianjurkan.

Pencegahan

Acute mountain sickness (AMS) yang tidak ditangani dengan tepat dan segera bisa berakibat fatal, bahkan sampai menyebabkan kematian.

Posisi penderita yang berada di gunung juga merupakan suatu tantangan, dikarenakan medan yang sulit dijangkau dan tidak adanya jaringan komunikasi.

Oleh karena itu, alangkah baiknya apabila pendaki mengetahui tips-tips untuk mencegah penyakit gunung berikut ini.

    Editor : Redaksi
    Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini