Penanganan Covid-19 Sumbar Dianggap Buruk, Mendagri Tito Tegur Gubernur Mahyeldi

×

Penanganan Covid-19 Sumbar Dianggap Buruk, Mendagri Tito Tegur Gubernur Mahyeldi

Bagikan berita
Penanganan Covid-19 Sumbar Dianggap Buruk, Mendagri Tito Tegur Gubernur Mahyeldi
Penanganan Covid-19 Sumbar Dianggap Buruk, Mendagri Tito Tegur Gubernur Mahyeldi

Sementara itu, Gubernur Sumatera Barat, Mahyeldi menyampaikan, kalau daerah yang ia pimpin bersama Wagub Audy Joinaldy terus berupaya menekan angka kasus Covid-19 Sumbar.

Bahkan, Pemprov Sumbar selalu berkoordinasi dengan kota dan kabupaten yang ada di Sumbar, salah satunya dalam penerapan program protokol kesehatan termasuk pelaksanaan PPKM Darurat.

Bahkan sebut Mahyeldi, jika keterisian yang terpapar Covid-19 telah mendapat perawatan di rumah sakit dengan tingkat penanganan sudah 67 persen.

"Kita (pemprov) terus mengupayakan pemberlakuan PPKM yang batas maksimal 65 persen atau secara persentase sudah 4 persen," kata Mahyeldi.

Berikut 19 daerah di Indonesia yang mendapat teguran dari pemerintah pusat yang memang rendah dan buruk dalam penanganan Covid-19, daerah tersebut yakni, Banda Aceh, Sumatra Barat, Kepulauan Riau, Sumatra Selatan, Bengkulu, Kepulauan Bangka Belitung, Jawa Barat, Yogyakarta, Bali.

Selanjutnya, Nusa Tenggara Barat dan Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Sulawesi Selatan, Sulawesi Tengah, Sulawesi Utara, Gorontalo, Maluku, Maluku Utara dan Papua. (*)

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini