Syarat Pra Pendaftaran PPDB SMP Padang 2022 Khusus Pindah Daerah hingga Paket A

×

Syarat Pra Pendaftaran PPDB SMP Padang 2022 Khusus Pindah Daerah hingga Paket A

Bagikan berita
PPDB Padang 2022
PPDB Padang 2022

HALONUSA.COM - Pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Kota Padang tingkat Sekolah Menengah Pertama (SMP) secara online dibuka pada tanggal 20 Juni 2022 mendatang.

Sementara untuk Pra Pendaftaran bagi siswa yang berasal dari luar Kota Padang, Tamatan paket A dan peserta didik yang tamat sebelum tahun 2022 sudah dimulai hari ini, Kamis (16/06/2022).

Berikut adalah syarat melakukan pra pendaftaran yang akan dilakukan oleh calon peserta didik yang akan mendaftar di SMP di Kota Padang.

1. Mendownload formulir pendaftaran di website http://PSB.diknaspadang.id

Baca juga:

2. Fotocopy Ijazah atau bukti kelulusan yang dilegalisir sekolah

3. Fotocopy rapor kelas IV semester satu hingga kelas VI semester satu.

4. Print uot NISN yang berasal dari laman http://nisn.data.kemdikbud.go.id

5. Fotocopy surat pindah tugas orang tua/wali bagi peserta didik dari luar Kota Padang

6. Fotocopy Kartu Keluarga (KK) bagi peserta didik dari Kota Padang da meperlihatkan yang asli

7. Fotocopy ijazah bagi peserta didik tamat sebelum tahun 2022 dan memperlihatkan yang asli

Editor : Redaksi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini